Sertifikasi IT menunjukkan para Professional Teknologi Informasi
memiliki pengetahuan dan kompetensi yang dapat dibuktikan. Sertifikasi
IT juga memberikan keunggulan bersaing bagi perusahaan, khususnya dalam
pasar global karena kemampuan dan pengetahuan Profesional Teknologi
Informasi dan Telekomunikasi telah diuji dan didokumentasikan.
A. Sertifikasi Nasional dan Iternasional
1. Sertifikasi Nasional
Ada dua jenis sertifikat yang diterbitkan oleh LSP Telematika, yaitu Certificate of Competence dan Certificate of Attainment.
Ada dua jenis sertifikat yang diterbitkan oleh LSP Telematika, yaitu Certificate of Competence dan Certificate of Attainment.
- Certificate of Competence. Yaitu sertifikasi berdasarkan level kualifikasi dan jenjang jabatan sesuai dengan yang ditetapkan oleh Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI). Certificate of Competence merupakan bukti pengakuan atas kompetensi seseorang setelah melakukan uji kompetensi dari suatu bidang keahlian kerja.
- Certificate of Attainment, yaitu sertifikasi atas unit kompetensi yang jenjang jabatannya berdasarkan kebutuhan pasar.
2. Sertifikasi Internasional
- Java. Sun menawarkan tiga jenjang sertifikasi bagi programmer Java. Dari tingkat dasar ke advanced jenjang tersebut adalah: Sun Certified Programmer, Sun Certified Developer, dan Sun Certified Architect. Setiap jenjang sertifikasi membutuhkan jenjang sebelumnya. Contoh, untuk mengambil sertifikasi Developer Anda harus memiliki sertifikasi Programmer.
- Microsoft.net. Untuk para developer ada dua jenis sertifikat yang ditawarkan oleh Microsoft sebagai pengakuan atas keahlian dalam pengetahuan dan keterampilan Microsoft .Net : Microsoft Certification Application Developer (MCAD) dan Microsoft Certified Solution Developer (MCSD).
B. Sertifikasi Software dan Database Development
- Oracle. Oracle Certified DBA adalah sertifikasi yang menguji penguasaan
teknologi dan solusi Oracle dalam menjalankan peran sebagai
administrator database. Pada jalur sertifikasi ini terdapat tiga jenjang
sertifikasi berikut:
- Oracle Certified DBA Associate
- Oracle Certified DBA Professional
- Oracle Certified DBA Master - Microsoft.Microsoft menawarkan satu jenis sertifikasi untuk penguasaan teknologi produk database andalannya, Microsoft SQl Server. Microsoft Certified DBA adalah sertifikasi yang diberikan sebagai pengakuan kemampuan merancang, mengimplementasi, dan melakukan administrasi database Microsoft SQl Server.
Contoh Sertifikasi Nasional dan Internasional
Nasional :
-Sertifikasi sistem manajemen mutu,
- Sertifikasi sistem manajemen lingkungan,
- sertifikasi produk,
- sertifikasi ekolabel
- sertifikasi sistem HACCP3
Internasional :
- Adobe Certification Testing
- Avaya Certification Testing
- CompTIA Certification Testing
- LPI (Linux Professional Institute) Certification Testing
- MySQL Certification Testing
- Novell Certification Testing
- Sun Academic Initiative Certification
- SAP Certification Testing
- VERITAS Certification Testing
-Sertifikasi sistem manajemen mutu,
- Sertifikasi sistem manajemen lingkungan,
- sertifikasi produk,
- sertifikasi ekolabel
- sertifikasi sistem HACCP3
Internasional :
- Adobe Certification Testing
- Avaya Certification Testing
- CompTIA Certification Testing
- LPI (Linux Professional Institute) Certification Testing
- MySQL Certification Testing
- Novell Certification Testing
- Sun Academic Initiative Certification
- SAP Certification Testing
- VERITAS Certification Testing
C. Sertifikasi Administration dan Maintenance
1. Bidang Maintenance
Penguasaan teknologi yang diterapkan dalam bidang desaign,
manufacturing, quqlity assurance, product support, maintenance dan
overhaul telah mendapat pengakuan dari otoritas nasional maupun
internasional. Dallam bidang engineering: sertifikasi JAA (otoritas
Eropa) untuk CN – 235-110, DGAC (otoritas sipil – RI), IMAA (otoritas
militer – RI). Dalam bidang quality assurance: sertifikasi dari GD –
AS,BAe – Inggris, Lockheed – AS, Boeing – AS. Dalam bidang product
support and Maintenance – overhaul – repair : untuk Aircraft service
sertifikasi dari DGAC – RI,Hamkam dan Oman untuk turbin dan propulasi
sertifikasi dari DGAC – RI, FAA – AS, Hamkam, Malaysia, Engine
Manufacturers - AS – Kanada – Inggris – Prancis, ISO – 9002 serta DGAC –
RI untuk Maintenance Organization.
2. Bidang Administration
Cisco Certified Network Associate (CCNA) merupakan salah bentuk
sertifikasi network administrator,sertifikasi ini dikeluarkan oleh Cisco
dan merupakan sertifikasi tingkat pertama dalam jajaran sertifikasi
Cisco. Cisco sendiri merupakan vendor peralatan jaringan komputer
terkemuka yang produknya banyak sekali dipakai oleh
perusahaan-perusahaan. Materi pembelajaran CCNA dirancang agar
lulusannya mampu melakukan installasi, konfigurasi dan memanage LAN,
WAN, serta security dasar untuk jaringan kecil small office home office.
Dengan mengambil sertifikat CCNA dari CISCO, Anda masuk kedalam jalur
untuk menapaki karir profesional di bidang networking.
D. Sertifikasi Management dan Audit
Internal Auditor merupakan profesi yang relative baru dalam dunia
bisnis. Kebutuhan internal auditor di Indonesia mulai dirasakan setelah
keluarnya Position Paper #1/2003 yang disampaikan kepada Gubernur Bank
Indonesia, Menteri BUMN dan Ketua Bapepam mengenai penting dan
strategisnya peran internal auditor dalam upaya mentransformasi good
corporate governance principles dari tataran ideal ke dalam bentuk yang
lebih konkret, yaitu tataran implementasi. Kebutuhan dunia bisnis akan
internal auditor yang kompeten terus meningkat dan belum diimbangi oleh
jumlah sumber daya kompeten secara memadai.
source by :
http://yuli-lian.blogspot.com/2012/03/sertifikasi-keahlian-di-bidang-it.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar